WWW.JURNAL MEDIA INDONESIA.COM

Kejari Subang Sosialisasikan Program JAGA DESA di Hadiri Seluruh Kades se-Kabupaten Subang


Subang JMI, Kejaksaan negeri (Kejari) Subang menggelar  kegiatan penyuluhan hukum dan penerangan hukum serta sosialisasi program Jaga Desa (Jaksa Garda Desa) untuk mengoptimalkan pencegahan penyalahgunaan dan pengelolaan Dana Desa dan anggaran lainnya kepada perangkat desa di wilayah  Kabupaten subang.
Dalam kegiatan program jaga Desa ini, di hadiri Seluruh kepala Desa yang berjumlah 245  kepala desa, hadir di bagi dua termin yaitu 

1. pertama Selasa,tgl,16/5/2023 di hadiri 126  kepala desa.
2. Dan termin kedua di hadiri  119 kepala desa ,Bertempat di Aula kejaksaan negeri Subang, Selasa,16/5/2023.

Kepala kejaksaan negeri Subang Dr.Akmal Kodrat.SH,M.Hum melalui kasi intelijen kejaksaan negeri Subang Akhmad Adi Sugiarto.SH,MH kepada jurnal media Indonesia mengatakan Bahwa Dalam kegiatan jaksa jaga Desa ini adalah perintah langsung dari pimpinan kami bapak jaksa agung ,tindak lanjut dari program Nawacita,"tuturnya.
Lebih lanjut,"Akhmad adi Sugiarto menjelaskan bahwa tujuan dari program jaga desa ini yang mana telah lama digaungkan sejak lama, pada saat munculnya program dana desa , cuma sekarang kita lebih intens atas petunjuk dari pimpinan kami jaksa agung untuk kita melakukan program jaksa secara nyata ,"jelasnya.

Akhmad adi Nugraha menyampaikan bahwa program jaksa jaga desa ini adalah wujud dari tindak lanjut perintah langsung pimpinan kami , untuk  meminimalisir  para kepala desa terjerat hukuman,itu tujuan utamanya,Serta bisa mensukseskan  program dana desa, agar tepat sasaran dan tepat guna sehingga kemakmuran di desa akan terwujud dengan baik,"paparnya.

Di tempat yang sama,Ketua APDESI kabupaten Subang Nunung Nuraeni  mengucapkan terimakasih kepada bapak Kajari dan jajarannya, terkait program  jaga desa ini, agar para kepala desa yang ada di kabupaten Subang dapat memahami apa yang telah di paparkan dan di sosialisasikan oleh jajaran kejaksaan negeri Subang,"tuturnya.
 Lebih lanjut,"Nunung menegaskan terkait program  jaga desa ini  jangan sampai di kemudian hari ada kepala desa yang terjerat kasus hukum,"tegas ketua APDESI kabupaten Subang Nunung Nuraeni.


Agus Hamdan/JMI/Red.
Share on Google Plus

0 komentar :

Posting Komentar

Berita Terkini

Kapolres Subang Cek Stadion Persikas Jadi Tuan Rumah Perhelatan Sepakbola Liga 3 Nasional Grup D

SUBANG, JMI - Persikas Subang jadi tuan rumah perhelatan Liga 3 Nasional Grup D yang akan digelar mulai tanggal 29 April hingga...